Suatu hari dimana hari itu adalah hari yang spesial bagi seorang perempuan yaitu hari dimana dia dilahirkan, yaa hari ulang tahun. Suatu ketika dengan segala yang ada pacar dari perempuan itu menyiapkan serangkaian surprise kepadanya. Jauh jauh hari dia sudah dipikirkan apa yang akan dilakukan untuk sang perempuan itu. Dia menyiapkan segalanya sendiri dari boneka besar yang telah lama diinginkan sang perempuan, kado, kue ulang tahun, bunga dan skenario yang dia susun bersama teman temannya. Tepat pukul 12 malam di hari ulang tahunnya perempuan itu dibawa dengan cara ditutup matanya untuk diberikan kejutan oleh sang pacar. Wordlessly, aku melihat begitu bahagianya sang perempuan itu dengan kejutan yang diberikan sang pacar. Dan kebetulan saja hari ulang tahunnya itu bertepatan dengan bulan ramadhan. Senyum dan tawa tak bisa ditutupi lagi. Singkat cerita, paginya sang pacar sudah mempersiapkan kejutan kedua, sekitar pukul 11.20 sang pacar sms kepada yang perempuan tersebut menanyakan “u...
mungkin hanya coretan coretan kecil kehidupanku dan tulisan isengku